Contoh Surat Kuasa Untuk Pengurusan Pembayaran Pajak Kendaraan.
Silahkan diedit sesuai kebutuhan.
SURAT KUASA
Yang bertanda tangan di bawah ini :
Nama : .................
Tempat/Tgl.
Lahir : ......... / ..........
Tanda
pengenal : KTP No. .....................................................
Alamat : Jl.................. Desa/Kel.......... RT RW
Kec.
............. Kab/Kota
Sumatera Utara – Kode Pos : 2000
Memberi kuasa kepada :
Nama : ...............................................
Tempat/Tgl.
Lahir : ................../.........................................
Tanda
pengenal : KTP No. ...........................................
Alamat : Jl. ......................................... No. .....................
Sumatera Utara – Kode Pos : 20000
Untuk Pengurusan Pembayaran Pajak
Kendaraan Sepeda Motor dengan identitas sebagai berikut :
-
Atas nama : ..................................
-
No. Polisi : BK
xxxxxxxx
-
Merk/Type : xxxxxxxx/xxxxxxxxxxxxxxxxxx
-
No. Rangka : xxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxx
-
No. Mesin : xxxxxxxxxx
-
No. BPKB : R
Demikian Surat Kuasa ini saya buat dengan
kesadaran penuh dan tanpa ada paksaan dari pihak manapun.
Medan,
...................... 20...
Penerima Kuasa Pemberi Kuasa
Penerima Kuasa Pemberi Kuasa
materai 6rb
Tidak ada komentar:
Posting Komentar