Rabu, 04 Februari 2015

PENGELOLAAN JADWAL PENGAJARAN KELAS di PADAMU NEGERI

Dirilis sejak 2 Februari 2015
Pengelolaan jadwal pengajaran kelas di padamu negeri sudah bisa kita lakukan


Langkah-langkahnya sebagai berikut :

1. Kelola Kurikulum

2. Mengatur Jadwal Mingguan Kelas
Dalam langkah ke-2 ini ada tahapan-tahapan mengatur jadwal kelas mingguan, antara lain :
(klik untuk melihat tutorialnya)
1. Menentukan Kurikulum dan sinkronisasi Mata Pelajaran dengan Kurikulum Nasional
5. MemasukanModel Jadwal ke dalam Kelas 



(Postingan tanggal 04 Feb 2015)
Untuk madrasah tidak ada mapel agama seperti Qur’an Hadits, Akidah akhlak, fikih, ski, bahasa arab. Namun Anda dapat menambahkan mapel tersebut dengan mengklik tanda (+).
Buat untuk semua Jenjang kelas 7, 8, dan 9, dan untuk semua mapel agama yaitu, Qur'an Hadits, Akidah Akhlak, Fikih, Sejarah Kebudayaan Islam, Bahasa Arab.
Mudah-mudah di kemudian hari bisa ada pilihan "sekolah atau madrasah" jadi ketika kita pilih madrasah semua mapel agama madrasah otomatis sudah ada.


(Postingan sekarang, tanggal 19 Feb 2015)
Sekarang, setelah berkali-kali website padamu negeri dimaintenance, akhirnya madrasah sudah merasa tenang, karena mapel agama (Qur'an Hadits, Akidah Akhlak, Fikih, Sejarah Kebudayaan Islam, Bahasa Arab) sudah ada di kurikulum.

Cara menambahkan mapel untuk tiap tingkat juga sangat mudah, cukup sinkron-kan dengan sistem saja, dan bila ada mapel yang tidak kita lakukan di madrasah/sekolah bisa dihapus


1. 

2.

3.

4.

5.
6.
7.
8.
9.
10. Maka secara otomatis daftar mata pelajaran sudah tertambah di kelas 9
Anda bisa juga lakukan untuk kelas 7 dan 8.

11. Jika ada mata pelajaran yang muncul namun tidak dilaksanakan di madrasah/sekolah Anda, bisa dihapus


Nah...nah....lagi-lagi susah banget loadingnya di saat jam-jam kerja....
Apalagi terlalu sering maintenance -_- 
yah...maklum saja, website ini diakses oleh seluruh sekolah se-Indonesia.
Jadi kita harus pintar-pintar memilih waktu agar dapat lapak yang luas untuk dapat mengakses dengan lancar >_<


Selamat Bekerja Keras...
Ganbate
^_^

Tidak ada komentar:

Posting Komentar